Analisis Hasil SE2016 Lanjutan Potensi Peningkatan Kinerja Usaha Mikro Kecil Provinsi Kalimantan Utara - Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Utara

|| Untuk mendapatkan data BPS silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Provinsi Kalimantan Utara Jl. H. Masykur RT 19, Tanjung Selor Hilir, Lantai 1, setiap hari kerja mulai pukul 08:00 s.d 15:30 WITA atau ke Pelayanan Statistik Terpadu di Kantor BPS Kabupaten/Kota || 

Analisis Hasil SE2016 Lanjutan Potensi Peningkatan Kinerja Usaha Mikro Kecil Provinsi Kalimantan Utara

Nomor Katalog : 9102062.65
Nomor Publikasi : 65550.1901
ISSN/ISBN : 978-602-53948-2-9
Tanggal Rilis : 18 April 2019
Ukuran File : 18.17 MB

Abstraksi

Publikasi Analisis Hasil SE2016 Lanjutan Potensi Peningkatan Kinerja Usaha Mikro Kecil Provinsi Kalimantan Utara merupakan analisis terhadap hasil pencacahan SE2016-Lanjutan di Kalimantan Utara. Hasil pendataan UMK dan UMB dari pendataan SE2016-Lanjutan dapat digunakan sebagai dasar untuk analisis dan perumusan kebijakan pengembangan potensi UMK. Publikasi ini bertujuan untuk menyediakan informasi bagi pelaku UMK, berupa profil umum, kondisi aksesbilitas permodalan, kinerja, dan prospek usaha berskala mikro dan kecil. Dengan memanfaatkan hasil analisis, informasi yang diperoleh dapat dioptimalkan bagi pemerintah maupun stakeholder terkait untuk upaya meningkatkan kinerja UMK. Hasil dari kajian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi terhadap pengambilan kebijakan yang tepat sasaran terkait pengembangan dan pembinaan UMK di Kalimantan Utara.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Utara (Statistics Kalimantan Utara)Jl. H. Masykur RT 19

Tanjung Selor Hilir

77212

Telp. (0552) 2033254

Whatsapp: 0822-5442-6005

Mailbox: bps6500@bps.go.id / pst6500@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik